Masih Merasa Sulit dalam Hidup, Coba Lakukan Amalan Berikut Agar Berada dalam Kelapangan

- 27 September 2020, 13:20 WIB
ILUSTRASI beribadah dan berdzikir
ILUSTRASI beribadah dan berdzikir /.*/Foto : Freepik

Baca Juga: jangan Panik, BMKG : Tsunami 20 Meter di Selatan Pulau Jawa Baru Potensi, Belum Tentu Terjadi

Baca Juga: Waspada, Pergerakan Lempeng Tektonik Indonesia-Australia Berdampak Tsunami di Selatan Jawa

2. Kenali Allah di waktu lapang

Janganlah kita mendekatkan diri kepada Allah saat lapang, janganlah rajin sedekah kalo lapang, tapi kondisi apapun rutinkanlah sedekah, rutinkanlah menolong orang lain, agar Allah tau kalo kita itu tidak cinta harta dan dunia.

3. Membela Agama Allah

Mebela agama Allah adalah seruan darnya untuk mengukuhkan agama dan meperjuangkan agamanya jangan takut merasa kesulitan dalam hal apapun karena akan Allah tolong bagimu,

Allah berfirman:

يَٰٓأَيُّهَا ٱلَّذِينَ ءَامَنُوٓا۟ إِن تَنصُرُوا۟ ٱللَّهَ يَنصُرْكُمْ وَيُثَبِّتْ أَقْدَامَكُمْ

Allah berfirman: “Hai orang-orang mukmin, jika kamu menolong (agama) Allah, niscaya Dia akan menolongmu dan meneguhkan kedudukanmu. (Qs. Muhammad : 7)

Jadi jika kita menolong agama Allah maka Allah menolong kita, menolong agama Allah contohnya, dakwah, mengajar ngaji, menyampaikan kebaikan, ikut kegiatan sosial, menegakan kebenaran.

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x