Bacaan Niat Sholat Tahajud 2 Rakaat Lengkap Doa dan Dzikir di Bulan Ramadhan 2024

- 12 Maret 2024, 03:45 WIB
Bacaan Niat Sholat Tahajud 2 Rakaat Lengkap Doa dan Dzikir di Bulan Ramadhan 2024
Bacaan Niat Sholat Tahajud 2 Rakaat Lengkap Doa dan Dzikir di Bulan Ramadhan 2024 /Pexels @MichaelBurrows/

Allahumma Shalli 'Alaa Sayyidinaa Muhammad Wa'alaa Aali Sayyidinaa Muhammadin.

Artinya: "Ya Allah, berikanlah kesejahteraan kepada Nabi Muhammad dan keluarganya

3. Membaca Beberapa Asmaul Husna 140 Kali

يا لطيفُ يا مُعِزُّ يا حميدُ يا جليلُ

Yaa lathiifu-yaa muizzu-yaa hamiidu-ya jaliilu

Artinya: "Wahai Dzat yang memberi kelembutan, Wahai Dzat yang memberi kemuliaan, Wahai Dzat yang Maha Terpuji, Wahai Dzat yang mempunyai kebesaran.

Adapun keutamaan sholat Tahajud di bulan Ramadhan adalah :

1. Mendapatkan Pahala yang Besar

Sholat tahajud di bulan Ramadhan adalah salah satu cara untuk memperoleh pahala yang besar. Rasulullah SAW bersabda : “Barangsiapa yang berpuasa pada bulan Ramadhan dengan penuh iman dan bertaubat, maka ia akan diampuni dosanya. Dan barangsiapa yang sholat tahajud di malam Ramadhan, maka ia akan diampuni dosanya.” (HR. Muslim)

Baca Juga: Niat Sholat Tarawih, Keutamaan dan Tata Cara Melaksanakannya

2. Terhindar dari Api Neraka

Halaman:

Editor: Ajeng R H


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x