7 Doa Agar Keluarga Sakinah, Bahagia dan Selamat Dunia Akhirat, Berikut Bacaan dan Terjemahnya

- 27 Oktober 2020, 11:00 WIB
Ilustrasi Setelah Sholat Berdoa
Ilustrasi Setelah Sholat Berdoa /mantrasukabumi.com/Andi Syahidan

Artinya: “Ya Tuhan kami, anugerahkanlah kepada kami, pasangan kami dan keturunan kami sebagai penyenang hati (kami), dan jadikanlah kami sebagai imam bagi orang-orang yang bertaqwa.” (QS Al Furqan ayat 74).


2. Doa Untuk Keluarga Agar Selamat Dunia dan Akhirat

Kemudian agar keluarga kita selamat dalam kehidupan di dunia dan akhirat, maka panjatkan Doa selamat dunia dan akhirat berikut ini

اَللهُمَّ اِنَّا نَسْئَلُكَ سَلاَمَةً فِى الدِّيْنِ وَعَافِيَةً فِى الْجَسَدِ وَزِيَادَةً فِى الْعِلْمِ وَبَرَكَةً فِى الرِّزْقِ وَتَوْبَةً قَبْلَ الْمَوْتِ وَرَحْمَةً عِنْدَ الْمَوْتِ وَمَغْفِرَةً بَعْدَ الْمَوْتِ. اَللهُمَّ هَوِّنْ عَلَيْنَا فِىْ سَكَرَاتِ الْمَوْتِ وَالنَّجَاةَ مِنَ النَّارِ وَالْعَفْوَ عِنْدَ الْحِسَابِ

Artinya: “Ya Allah, sesungguhnya kami memohon kepada-Mu keselamatan ketika beragama, kesehatan badan, keberkahan rezeki, limpahan ilmu, taubat sebelum datangnya maut, rahmat pada saat datangnya maut, dan ampunan setelah datangnya maut, Mudahkanlah kami dalam menghadapi sakaratul maut, berikanlah kami keselamatan dari api neraka, dan ampunan pada saat hisab”

Baca Juga: Alami Lonjakan Permintaan Sarung Tangan, Perseroan MARK Raup Keuntungan Rp89,98 Milyar

3. Doa Untuk Orang Tua

Selain orang tua yang berdoa, sebagai seorang anak kita juga tentunya harus membaca doa untuk kedua orang tua. berikut ini doanya.

اللَّهُمَّ اغْفِرْ لِى وَلِوَ الِدَىَّ وَارْ حَمْهُمَا كَمَا رَبَّيَا نِى صَغِيْرًا

Artinya: “Ya Allah, ampunilah semua dosa-dosaku dan dosa-dosa kedua orang tuaku, serta berbelaskasihlah kepada mereka berdua seperti mereka berbelas kasih kepada diriku di waktu aku kecil.”

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x