Bacaan Juz Amma, Surah Al A’la Lengkap Tulisan Arab, Latin dan Artinya

- 10 November 2020, 10:20 WIB
Ilustrasi membaca Al Quran.
Ilustrasi membaca Al Quran. /Unsplash/Masjid Pogung Dalangan

MANTRA SUKABUMI - Surah Al A’la adalah surah yang diturunkan di kota Mekkah dan termasuk kedalam golongan surah Makkiyah. Surah ke 087, berisi 19 ayat (1-19), terdapat pada Juz 30 atau Juz Amma.

Diriwayatkan dari Nu’man bin Basyir bahwa Rasulullah SAW pada shalat hari Raya Idul Fitri Idul Adha, dan salat Jumat membaca surah Al A´la pada rakaat pertama, dan surat Al Ghasyiyah pada rakaat kedua. (HR. Muslim).

Berikut ini adalah bacaan surah Al A’la arab latin dan artinya.

Baca Juga: Nikmati Makan Kenyang dan Hemat Dengan ShopeePay Deals Rp1

Baca Juga: ShopeePay Kembali dengan Merchant Baru untuk Kamu Nikmati Minggu Ini!

الْأَعْلٰى

Al A’la (Yang Paling Tinggi)

سَبِّحِ اسْمَ رَبِّكَ الْأَعْلٰى ١

sabbihisma robbikal a’laa

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah