Ternyata ini 5 Alasan Kenapa Laki-laki Lebih Memilih Janda, Sifat Keibuan Menjadi Perhatian

13 Juni 2021, 12:05 WIB
Ternyata ini 5 Alasan Kenapa Laki-laki Lebih Memilih Janda, Sifat Keibuan Menjadi Perhatian./ //pixabay/juanvaldez

 

MANTRA SUKABUMI - Sebagian orang pasti penasaran, kenapa zaman sekarang marak laki-laki lebih memilih janda ketimbang yang lajang.

Bukan tanpa alasan, laki-laki lebih perhatian terhadap janda untuk dijadikan pasangan hidupnya karena ada 5 alasan yang akan kita bahas di bawah ini.

Dikutip dari berbagai sumber, berikut ini 5 alasan laki-laki lebih memilih janda untuk dijadikan pasangan hidupnya:

Baca Juga: Gandeng Shopee, Ridwan Kamil Resmikan Pembangunan Shopee Center Guna Mempercepat UMKM Jabar Go Digital

Baca Juga: Presiden Perintahkan Sikat Premanisme, Natalius Pigai: Kasihan Jokowi Banting Tulang Sendiri Selama 6 Tahun

1. Penyayang dan Keibuan

Para janda biasanya memiliki sikap keibuan yang bisa membuat pria merasa disayangi dan dijaga dengan baik.

Dengan sikap keibuan yang dimilikinya itu, mereka juga lebih dewasa dan sabar dibandingkan remaja yang emosinya biasanya masih labil.

2. Lebih Mandiri

Wanita yang sudah pernah menikah tentunya memiliki pengalaman hidup yang belum pernah dialami oleh para remaja kebanyakan.

Biasanya, wanita yang menyandang status janda lebih mandiri dalam melakukan berbagai hal. Kemandiriannya itulah yang membuat sejumlah pria jatuh cinta dan ingin menikah dengannya.

Baca Juga: Ditanya Deddy Corbuzier Soal Jabatan Menhan, Prabowo Subianto: Pak Jokowi dan Saya Ingin jadi Presiden

3. Lebih Bijak & Menghargai

Pengalamannya bukan hanya membuat sejumlah wanita janda lebih mandiri, tapi juga bersikap lebih bijak.

Mereka biasanya lebih bijak dalam menangani suatu masalah.

Hal tersebut tentunya membuat para pria mau menikahinya karena membutuhkan sosok wanita yang seperti itu.

4. Tak Banyak Menuntut

Tak seperti wanita yang belum pernah menikah yang banyak tuntutan, mayoritas janda biasanya tak banyak menuntut.

Mereka tahu apa yang diinginkan dan tidak merepotkan orang lain. Hal ini juga yang membuat para pria lajang jatuh cinta kepadanya.

Baca Juga: Cara Cek Nama Penerima BLT BPUM UMKM Online di eform.bri.co.id, Pakai NIK e-KTP

5. Cenderung Tak Mempermainkan Cinta

Saat memutuskan untuk kembali menikah, biasanya mereka akan berpikir dua kali karena tak ingin gagal kembali.

Untuk itu, mereka tak suka mempermainkan cinta dan lebih selektif ketika memilih pasangan hidup dan ayah untuk anak-anaknya bila sudah punya anak.

Lalu bagaimana pandangan pakar terkait pesona janda tersebut? Berikut penjelasan Konsultan dan Matchmaker, Kimberly Seltzer.

Menurut Konsultan dan Matchmaker, Kimberly Seltzer, pria punya pengalaman yang berbeda terkait hubungan dengan perempuan.

Baca Juga: Deddy Corbuzier Tanya Ke Prabowo Subianto Kok Bapak Mau Gabung dengan Jokowi, Begini Jawaban Menhan

Pria juga lebih menikmati hubungan dengan perempuan yang pernah menikah, karena perempuan ini tahu bagaimana menjalankan hubungan lantaran sudah berpengalaman.

Jadi, nikmati apa pun status Anda, dan tak perlu ragu menarik perhatian pria demi mendapatkan pasangan baru yang lebih baik untuk memberikan kebahagiaan dalam kehidupan Anda.***

 

Editor: Robi Maulana

Tags

Terkini

Terpopuler