Helm Anda Kotor Karena Hujan, ini Solusinya

- 10 Maret 2021, 18:55 WIB
ILUSTRASI helm
ILUSTRASI helm /Instagram.com/@shark_helmet

4. Setel Kaca

Ketika Anda sedang diperjalanan menggunakan sepeda motor dan mengenakan motor kemudian turun hujan.

Baca Juga: Menhan Prabowo Subianto Singgung Wujud Kekayaan Bangsa Indonesia Paling Utama

Segera cari tempat teduh dan setel kaca helm Anda dengan erat supaya air hujan tidak masuk ke dalal helm kesayangan Anda.

5. Jangan Simpan di Motor

Ketika Anda berhendi dan memarkirkan sepeda motor Anda di tempat parkir, bawa helm Anda, jangan simpan di motor.

Hal ini selain mencegah helm Anda hilang dicuri orang yang tidak bertanggung jawab, helm Anda juga terhindar dari guyuran air hujan.***

 

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah