Jelang Idul Adha, ini Cara Masak Daging Kambing agar Empuk dan Enak

- 5 Juli 2021, 20:50 WIB
Jelang Idul Adha, ini Cara Masak Daging Kambing agar Empuk dan Enak./*
Jelang Idul Adha, ini Cara Masak Daging Kambing agar Empuk dan Enak./* /Unsplash/ @joseignaciopompe

MANTRA SUKABUMI - Saat Idul Adha, beberapa orang biasanya menyembelih hewan kurban termasuk kambing dan dibagikan untuk masyarakat sekitar.

Untuk masak daging kambing agar empuk dan enak yang biasanya melimpah saat Idul Adha, Anda bisa melakukan cara masak berikut ini.

Cara masak daging kambing agar empuk dan enak, sedikit berbeda dengan masak lainnya, apalagi saat Idul Adha yang sering kebagian daging kurban.

Baca Juga: Gandeng Shopee, Ridwan Kamil Resmikan Pembangunan Shopee Center Guna Mempercepat UMKM Jabar Go Digital

Anda jangan khawatir jika selalu gagal dalam masak daging kambing yang mengakibatkan daging susah untuk dikunyah (terlalu kenyal dan keras).

Berikut cara memasak daging kambing agar empuk dan enak untuk dimakan bersama keluarga.

1. Potong daging sesuai selera

2. Masukan ke dalam panci

3. Siapkan nanas yang belum matang (kumengkel, orang sunda bilang).

Halaman:

Editor: Indira Murti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah