4 Tips Simpan Daging Qurban di Kulkas agar Awet, Jangan Dicuci Dulu Salah Satunya

- 20 Juli 2021, 14:40 WIB
Ilustrasi daging kurban.
Ilustrasi daging kurban. /Pexels.com/Emre Vonal

 

MANTRA SUKABUMI - Simak berikut ini ada 4 tips menyimpan daging qurban di dalam kulkas.

Sekiranya Anda perlu tahu tentang tips ini supaya daging qurban Anda tetap awet dan tidak bau.

Sudah jamak dikalangan umat Muslim, Idul Adha identik dengan pemotongan hewan qurban.

Baca Juga: Sea Group, Shopee dan Garena Sumbangkan 1.000 Tabung Oksigen dan 1 Juta Vaksin untuk Kemenkes

Sebagian orang ada yang langsung memasak daging qurban-Nya, namun ada juga buat stok untuk dimasak dilain waktu.

Nah, untuk mengawetkan daging qurban tersebut biasanya orang menyimpannya di dalam kulkas atau frizer. Namun juga harus tau cara dan tips-Nya ya.

Berikut ini telah mantrasukabumi.com rangkum dari berbagai sumber, 4 tips menyimpan daging qurban di dalam kulkas agar awet tentunya:

1. Potong daging sesuai kebutuhan

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah