dr Aisyah Dahlan Ungkap Bahaya Makan Banyak Saat Sedang Sakit: Sebaiknya Minum dan Istirahat

- 13 Oktober 2021, 11:05 WIB
dr Aisyah Dahlan membagikan tips menjalani hubungan jarak jauh atau LDR agar hubungan tetap harmonis.
dr Aisyah Dahlan membagikan tips menjalani hubungan jarak jauh atau LDR agar hubungan tetap harmonis. /*/mantrasukabumi.com//instagram @draisahdahlan

MANTRA SUKABUMI - Perlu diketahui akibat makan banyak ketika sakit ternyata memiliki efek tidak baik, menurut dr Aisyah Dahlan.

dr Aisyah Dahlan memberikan penjelasan bahwa akan ada akibat yang kurang baik ketika makan banyak saat sedang sakit.

Menurut dr Aisyah Dahlan makan banyak ketika sedang sakit akan berakibat fatal, sebaiknya perbanyak minum dan istirahat.

Baca Juga: Proses Dzikir di Tubuh serta Efek yang Timbul pada Manusia Menurut dr Aisyah Dahlan

"Makan kadang males, kalau ibu sedang influenza cuma mau tidur ajah dan minum, ikuti karena tubuh maunya kaya gitu jangan dipaksa makan," kata dr Aisyah Dahlan sebagaimana dikutip mantrasukabumi.com dari video yang dilihat dari kanal youtube Pecinta dr Aisyah Dahlan pada Rabu, 13 Oktober 2021.

Karena ketika seseorang sedang sakit maka ia akan merasa tidak enak dalam hal apapun termasuk mengenai makan.

Namun kadang kala ketika sakit seseorang hanya bisa minum saja untuk memenuhi kebutuhan fisiknya.

dr Aisyah Dahlan membenarkan hal tersebut karena ada beberapa penelitian yang menunjukan bahwa akan bahaya ketika memaksa orang sakit makan banyak.

Baca Juga: dr Aisyah Dahlan: Para Anak Jangan Bentak Orang Tua, jika Ingin Keberuntungan pada Cucu Cicit

Halaman:

Editor: Robi Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x