Cara Atasi Tanaman Hias Bonsai yang Layu agar Sehat Kembali

- 19 Oktober 2021, 10:10 WIB
Intip cara tepat dalam mengatasi tanaman hias bonsai yang layu agar kembali subur, sehat dan segar lagi
Intip cara tepat dalam mengatasi tanaman hias bonsai yang layu agar kembali subur, sehat dan segar lagi /Pixabay/Pixaoppa

MANTRA SUKABUMI - Tanaman bonsai adalah tanaman hias yang paling banyak dicari.

Tanaman hias bonsai ini sengaja dibuat kecil, maka dari itu bentuknya unik dan menarik.

Namun, saat tanaman bonsai mulai tidak segar dan melayu, keunikan dari tanaman hias ini akan mengurang.

Baca Juga: Duel Sengit 2021, Tokopedia vs Shopee: Mana Jawara Marketplace Sesungguhnya?

Oleh karena itu, tanaman hias bonsai ini harus dirawat dengan baik agar tidak layu.

Ada beberapa penyebab tanaman hias bonsai layu, namun sekarang sudah banyak juga cara mengatasinya.

Dirangkum mantrasukabumi.com dari berbagai sumber pada Selasa 19 Oktober 2021, cara mengatasi tanaman hias bonsai yang layu.

Yang pertama harus diperhatikan adalah posisi tanaman, jika tanaman diposisikan di area yang terpapar cahaya matahari langsung sebaiknya dipindahkan.

Tanaman perlu dipindah ke tempat yang teduh, bisa di dalam rumah atau cukup di teras asalkan teduh.

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah