Tips Parenting dr Aisyah Dahlan: Cara Mendidik Anak Laki-laki, Tetap Biarkan Hal yang Disukainya

- 20 Oktober 2021, 17:10 WIB
Tips Parenting dr Aisyah Dahlan: Cara Mendidik Anak Laki-laki, Tetap Biarkan Hal yang Disukainya.
Tips Parenting dr Aisyah Dahlan: Cara Mendidik Anak Laki-laki, Tetap Biarkan Hal yang Disukainya. /*/YouTube//Pecinta dr Aisah Dahlan CHt

Maka anda harus bisa memberikan solusi agar anak laki-laki tidak memainkan hal yang oleh anda anggap anda negatif.

Baca Juga: Dapatkan Syafaat Akhirat dengan Tidak Memarahi Ibu Bapak, Begini Penjelasan dari dr Aisyah Dahlan

Menurut dr Aisyah Dahlan jika ingin menasehati anak laki-laki maka harus mengetahui kondisi.

"kalau menasehati anak laki-laki pada saat dia sedang makan dan tentunya sampaikan dengan rilexs, pantang menasehati anak laki-laki sebelum ia makan atau lapar banget dia akan susah." jelasnya

Sehingga untuk dapat mendidiknya dengan cara menasehati, anda harus dapat membujuknya.

Salah satu caranya ketika ingin menasehati anak laki-laki yaitu ajak mereka makan bareng dengan waktu khusus.

"itu teknik untuk anak laki-laki, ngobrol karena anak laki-laki ketika ia pegang gedgetnya lalu ibu nasehati, ia batang otaknya tegang dia akan menolak." pungkasnya. ***

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah