Rekomendasi 8 Tanaman Hias yang Bisa Mempercantik Rumah, Salah Satunya Ada Aglonema

- 23 Oktober 2021, 16:50 WIB
 Jenis-jenis aglonema  berwarna merah.
Jenis-jenis aglonema berwarna merah. /Tangkap Layar Youtube.com/@Jaldik Plants//

MANTRA SUKABUMI - Tanaman hias memang bisa mempercantik rumah dari segi pandangan mata, termasuk aglonema yang dapat dipertimbangkan untuk menghiasi rumah.

Tak hanya aglonema yang dapat mempercantik rumah, seperti mawar dan kembang sepatu bisa menjadi pelengkap atau tanaman hias lain-lainnya.

Dirangkum mantrasukabumi.com dari berbagai sumber pada selasa, 20 oktober 2021, inilah 8 rekomendasi tanaman hias yang dapat mempercantik rumah.

Baca Juga: Nonton Drama China Once We Get Married Episode 18 Sub Indo, Sedang Tayang di WeTV

1. Aglonema
Aglonema adalah tanaman hias populer, yang mempunyai julukan "ratunya tanaman hias".

Aglonema bisa bertumbuh dengan baik, dengan intensitas penyinaran rendah dan kelembaban tinggi.

Jenis tanaman aglonema yang banyak digemari, seperti aglonema bidadari, aglonema moon light, aglonema lipstick, dan banyak lagi.

2. Bunga mawar
Tanaman hias yang satu ini, melambangkan cinta dan keromantisan.

Bunga mawar tak hanya memiliki warna merah merona saja,
Selain mempunyai warna merah bunga mawar memiliki warna ungu , orange, biru , hijau, dan masih banyak lagi .

Dari Bunga mawar yang memiliki berbagai warna, sangat cocok apabila di tata dengan sedemikian rupa, sesuai dengan minat dan selera untuk mempercantik rumah.

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah