Sikap Wanita dalam Bermitra, dr Aisyah Dahlan: Tolong di Highlight

- 15 November 2021, 09:30 WIB
Sikap Wanita dalam Bermitra, dr Aisyah Dahlan: Tolong di Highlight./*
Sikap Wanita dalam Bermitra, dr Aisyah Dahlan: Tolong di Highlight./* /Fb dr Aisyah Dahlan

dr. Aisyah Dahlan juga menjelaskan bahwa dalam riset, mitra perempuan harus berbicara dengan wibawa dan tidak seperti anak kecil agar tidak menimbulkan fitnah.

Baca Juga: Ungkap Alasan Suami Lebih Banyak Habiskan Waktu di Kolam Ikan, dr Aisyah Dahlan: Tekanan dan Desakan

Bahkan seorang perempuan saat menjadi leader (pemimpin) dalam bermitra, sebisa mungkin ditemani suami atau setidaknya tidak sendirian.

Berbeda halnya saat bersama suami, justru seorang wanita harus mengeluarkan suara seperti anak kecil dengan nada yang manja.

dr. Aisyah Dahlan juga menjelaskan, seorang suami akan senang saat mendengar istrinya berbicara dengan manja.

Meskipun hal-hal kecil yang istri katakan atau minta ke suami, tetapi dengan suara seperti anak kecil yang sedang bermanja membuat suami senang mendengarnya.

Jadi, cara berbicara dengan mitra dan suami harus berbeda.

Utamanya saat bermitra, seorang wanita harus berwibawa tetapi perlu diperhatikan dan diketahui juga caranya agar tidak terdengar menyuruh atau menggurui.***

Halaman:

Editor: Indira Murti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah