21 Arti Mimpi dan Takwil tentang Perkakas Rumah Tangga Menurut Islam, Benarkah Pertanda Buruk

- 14 April 2022, 14:20 WIB
Cara Menghilangkan Karat Membandel Pada Perkakas Berbahan Besi, Cukup Rp3.000 Saja Dijamin Kinclong Seperti Baru
Cara Menghilangkan Karat Membandel Pada Perkakas Berbahan Besi, Cukup Rp3.000 Saja Dijamin Kinclong Seperti Baru /Pexels.com/Gary Barnes

5. Mimpi bejana kecil ditakwilkan dengan istana, jika bermimpi menemukan peralatan di dalam bejana maka dia akan memanfaatkan istana yang ada pelayannya.

6. Mimpi tentang karung ditakwilkan dengan perempuan yang menjaga rahasia orang lain.

7. Mimpi tentang botol ditakwilkan dengan gadis atau anak kecil.

8. Mimpi tentang gunting ditakwilkan dengan orang pemurah. Jika bermimpi memegang gunting dia akan segera menghadap hakim untuk menyelesaikan pertikaian.

9. Jika bermimpi dihujani gunting dari langit ketika sakit atau sedang ditimpa bencana berarti dia akan segera meninggal dunia.

10. Mimpi memasukkan benang ke dalam jarum ditakwilkan dengan kegembiraan karena hubungan intim, sedangkan memasukkan jarum kepada selain benang ditakwilkan dengan peringatan.

11. Mimpi tentang pisau besar ditakwilkan dengan lisan.

12. Mimpi tentang setrika menunjukkan pencelaan orang-orang dan memberi sebutan kepada mereka.

Baca Juga: 13 Arti Mimpi dan Takwil tentang Perhiasan Menurut Islam, Mimpi Emas Ternyata Pertanda Kesedihan

13. Mimpi tentang kapak ditakwilkan dengan hamba sahaya atau pelayan Karena ia memiliki mata untuk menebas dan memasukkan benda lain.

Halaman:

Editor: Robi Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x