Fakta Arti Mimpi tentang Kematian Menurut Primbon Jawa, Pertanda Baik?

- 17 Juli 2022, 05:40 WIB
Fakta Arti Mimpi Berkaitan dengan Kematian Menurut Primbon Jawa, Pertanda Buruk?./*
Fakta Arti Mimpi Berkaitan dengan Kematian Menurut Primbon Jawa, Pertanda Buruk?./* /Ju-dit/Pixabay


MANTRA SUKABUMI - Kematian atau mati merupakan hal yang pasti yang akan dirasakan setiap mahluk di dunia termasuk manusia.

Namun apa jadinya bilamana kematian menjadi bagian dari bunga tidur kita?

Apalagi pada saat bermimpi tentang kematian namun merasakan perasaan yang menyenangkan, apakah pertanda buruk atau sebaliknya? cek faktanya.

Baca Juga: Joget Shopee COD Jadi Unggahan Reels IG Ronaldinho yang Pertama saat di Indonesia

Dirangkum mantrasukabumi.com dari berbagai sumber, berikut fakta arti mimpi tentang kematian menurut Primbon Jawa :

Kematian berarti awal yang baru:

Apabila mimpi kematian Anda sendiri, pertanda pada perubahan batin, transformasi, penemuan diri, dan perkembangan positif yang terjadi di dalam diri atau hidup Anda.

Anda sedang menjalani fase transisi dan menjadi lebih tercerahkan atau spiritual.

Perubahan besar menanti, di mana Anda membuat awal yang baru dan meninggalkan masa lalu.

Jika Anda akan menikah atau bercerai, ditempatkan ke posisi baru, pindah ke negara baru, Anda mungkin mengalami mimpi tentang kematian Anda sendiri.

Halaman:

Editor: Indira Murti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x