Bisa Tingkatkan Konsentrasi, Ternyata Ini 4 Manfaat Warna yang Tak Disadari

- 15 Agustus 2020, 07:40 WIB
ILUSTRASI warna.*
ILUSTRASI warna.* /Pexels/

Tempelkan warna kuning pada meja belajar atau di meja kerja maka pengaruh kepada otak lebih konsentrasi dan mempertajamkan daya ingat.

Dalam kehidupan fashion, baju atau gaun kuning tepat untuk meningkatkan rasa percaya diri.

2. Untuk meningkatkan nafsu makan

Bisa diambil contoh dari restoran yang berdekorasi dari warna yang terang-terang. Dan itu artinya warna yang terang seperti warna merah, orange, kuning itu membuat tingkat makan bertambah.

ketiga warna tersebut telah terbukti merangsang sistem saraf dan menambah nafsu makan.

Baca Juga: Spesifikasi Perbandingan Hp Realme C12 vs Redmi 9C vs Huawel Honor 9C

3. Agar tetap semangat

Jika hari-hari anda sibuk dan tetap ingin bersemangat maka dekatkan pada warna-warna jeruk orange. Dan hitam menunjukan suatu kekuatan dan penguasaan.

Itu artinya warna orange dan hitam bisa dikombinasikan agar hari-hari tetap semangat dan kerja secara optimal.

Hitam memberi semangat dan kekuatan dengan kombinasi warna jeruk orange agar tetap semangat ditengah kesibukan.

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x