5 Tempat Wisata Alam di Bandung ini Bisa Anda Kunjungi Tanpa Tiket dan Gratis, Sangat Rekomendasi!

- 18 Agustus 2023, 11:27 WIB
5 Tempat Wisata Alam di Bandung ini Bisa Anda Kunjungi Tanpa Tiket dan Gratis, Sangat Rekomendasi!
5 Tempat Wisata Alam di Bandung ini Bisa Anda Kunjungi Tanpa Tiket dan Gratis, Sangat Rekomendasi! /Mantra Sukabumi

2. Teras Cikapundung

Teras Cikapundung yang beralamat di Jalan Siliwangi ini menjadi tempat wisata edukasi dan bisa sambil berolahraga juga.

Di tempat ini juga terdapat kolam yang di dalamnya banyak hidup berbagai spesies ikan.

Tidak hanya itu, di kolam tersebut juga bisa dipakai untuk terapi ikan.

Pengunjung juga bisa melihat pemandangan aliran sungai melalui jembatan penyebrangan.

Terdapat area spot yang bagus dan menarik untuk berfoto bersama teman dan keluarga.

Untuk masuk ke tempat wisata ini juga gratis, Anda hanya membayar untuk biaya parkirnya saja.

Baca Juga: Rekomendari Film Spesial Bertema Hari Kemerdekaan Indonesia, Cocok Disaksikan Saat Hut RI ke 78

3. Taman Hutan Raya IR. H. Juanda

Taman Hutan Raya IR. H. Juanda ini menyajikan keindahan pemandangan yang asri dengan pepohonan yang tumbuh di sekitar.

Selain itu, di tempat wisata ini juga terdapat penangkaran rusa, goa belanda, goa jepang, dan air terjun.

Selain untuk menikmati pemandangan dan sekedar olahraga, Anda juga bisa hiking sambil mengedukasi anak.

Halaman:

Editor: Ina Herlina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x