Rekomendasi Hantaran Hampers Lebaran 2024, Rayakan Kemenangan dengan Hadiah Unik, Murah dan Kekinian

- 9 April 2024, 12:50 WIB
Ilustrasi rekomendasi hampers Lebaran 2024
Ilustrasi rekomendasi hampers Lebaran 2024 /*/Rifdah Zuhdiyah

2. Hampers Biskuit Kaleng

Hampers berisi biskuit kaleng bisa menjadi pilihan detikers saat merayakan Hari Lebaran. 

Selain karena tahan lama, rasa dan tekstur biskuit kaleng sangat cocok di lidah kalangan anak-anak hingga orang dewasa.

Baca Juga: Tips Mudik Asyik 2024: Hal-hal yang Perlu Dipersiapkan saat Mudik Lebaran 2024

3. Hampers Kue Kering

Ada berbagai pilihan kue hampers kue kering yang bisa anda bagikan sebagai hamper Lebaran, seperti putri salju, nastar, dan kue sagu keju.

Apabila ingin merayakan momen Lebaran yang penuh keceriaan, anda bisa memberikan hampers kue kering sesuai selera.

4. Hampers Sembako

Anda bisa berbagi hampers dengan isian berbagai kebutuhan sehari-hari seperti beras, gula, minyak goreng, sereal, dan lain-lain.

Selain kebutuhan dapat terpenuhi lewat makanan pokok, Hampers sembago sangat berarti bagi orang-orang yang memang sedang membutuhkan, khususnya pada momen Lebaran. 

Halaman:

Editor: Taufik Reza


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah