Perlu Diketahui, 7 Cara Alami agar Gigi Terlihat Lebih Putih dan Bersih

- 7 November 2020, 08:15 WIB
Ilustrasi gigi putih.
Ilustrasi gigi putih. /Pexels/Shiny Diamond/

6. Susu 

selain manfaat untuk menambah asupan kalsium dalam tubuh susu juga memiliki manfaat yang cukup besar untuk membersihkan gigi dari noda kuning. bahkan kandungan fosfor dan magnesium yang terdapat di dalam susu juga dapat digunakan untuk memperkuat gigi dari dalam. Caranya gampang, kamu cukup mengkonsumsi susu secara rutin setiap hari.

Baca Juga: Wajib Tahu, Berikut 6 Tips Bangun Pagi Tanpa Tidur Lagi Agar Rezeki Tetap Lancar 

7. Daun salam

Daun salam yang banyak digunakan sebagai penambah Citra Rasa alami pada makanan ini juga dapat digunakan sebagai cara untuk memutihkan gigi secara alami. Caranya cukup gampang merebus daun salam pada air secukupnya kemudian kamu bisa menggunakannya untuk berkumur-kumur.**

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah