Telinga Anda Sering Berdengung, Kenali Penyebab Telinga Berdengung hingga Picu Gangguan Pendengaran

- 8 November 2020, 12:20 WIB
ILUSTRASI telinga manusia.*
ILUSTRASI telinga manusia.* /Pixabay

Namun, kondisi ini biasanya hanya memicu dengungan pada satu sisi telinga saja.

Baca Juga: Hadiah Total Rp20 Juta, Ikuti Lomba Desain LOGO Baru Posyandu Deadline Sampai 15 November

4. Minuman beralkohol dan berkafein

Minuman yang beralkohol bukan hanya tidak baik untuk kesehatan tubuh, kita tapi juga dapat menyebabkan masalah pada telinga.

Selain alkohol, minuman berkafein seperti kopi juga bisa menimbulkan masalah pada alat pendengaran.

5. Aliran darah tidak lancar

Jika kamu mengalami gangguan pada aliran darah, hal ini juga dapat memicu gangguan pada telinga.

Untuk menjaga aliran darah dalam tubuh selalu lancar, coba lah untuk selalu rutin olahraga minimal dua kali seminggu.

6. Mendengar suara terlalu keras

Biasanya kita sering menggunakan headset atau headphone dengan suara terlalu keras, hal itu dapat membuat masalah pada telinga.

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah