Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil Himbau Wisatawan Tak Berkunjung ke Bandung karena Ini Alsannya

- 1 Desember 2020, 21:25 WIB
Ridwan Kamil doakan Anies Baswedan agar lekas sembuh dari Covid-19.
Ridwan Kamil doakan Anies Baswedan agar lekas sembuh dari Covid-19. /Humas Jabar/Rizal

MANTRA SUKABUMI - Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil memberikan himbauan kepada para wisatawan untuk tidak berkunjung ke Bandung, Jawa Barat.

Hal itu, disampaikan Ridwan Kamil dalam unggahan akun Instagram pribadinya pada Selasa, 1 Desember 2020.

"Para wisatawan sebaiknya tidak berkunjung dahulu minggu ini ke Kota Bandung dan Kab Bandung Barat", tulis Ridwan, seperti dikutip mantrasukabumi.com dari unggahan akun Instagram @ridwankamil, pada Selasa, 1 Desember 2020.

Baca Juga: ShopeePay Terima Penghargaan Marketeers Youth Choice: Brands of the Year 2020

Baca Juga: Mengejutkan, Walikota Bogor Bima Arya Akhirnya Minta Maaf Setelah Didatangi Habib Mahdi Assegaf

Menurut Ridwan, larangan tersebut dikarenakan Bandung sedang berstatus zona Merah pandemi Covid-19.

"Dikarenakan sedang berstatus Zona Merah. Dua daerah ini sedang bebenah dalam pengendalian Covid-19 pasca libur panjang kemarin", jelasnya.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Ridwan Kamil (@ridwankamil)Selain itu warga Bandung dan KBB juga diminta mengurangi pergerakan dan kumpul-kumpul yang tidak perlu.

Namun, untuk dua daerah yang akan Pilkada yaitu Indramayu dan Karawang juga harus siaga satu menjelang pencoblosan Minggu depan juga karena berada di zona merah.

Halaman:

Editor: Robi Maulana

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x