Cuaca Besok Minggu 7 Februari 2021, BMKG Beri Peringatan Dini untuk 10 wilayah ini

- 6 Februari 2021, 17:10 WIB
Cuaca Besok Minggu 7 Februari 2021, BMKG Beri Peringatan Dini untuk 10 wilayah ini
Cuaca Besok Minggu 7 Februari 2021, BMKG Beri Peringatan Dini untuk 10 wilayah ini /pixabay/ Free-Photos

Waspada potensi hujan sedang - lebat yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang di sebagian besar wilayah Bali serta waspada potensi tinggi gelombang laut dapat mencapai 2 meter atau lebih di Laut Bali, Selat Bali, Selat Badung,Selat Lombok, dan Samudera Hindia Selatan Bali.

3. Banten

Waspada potensi hujan sedang hingga lebat yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang di wilayah Kab. Pandeglang bagian Selatan, Kab. Lebak bagian Timur, Kab. Tangerang, Kota Tangerang, Kota Tangerang Selatan.

Baca Juga: Posting Gunakan Pakaian Terbuka, Amanda Manopo Malah Banjir Pujian dari Netizen

4. DI Yogyakarta

Waspada potensi hujan sedang-lebat disertai petir dan angin kencang di Sleman, Kulon Progo timur, Kota Yogyakarta, Bantul dan Gunungkidul utara

5. Jawa Barat

Waspada potensi hujan sedang hingga lebat di wilayah Kab. Bogor, Kota Bogor, Kota Depok, Kab. Cianjur, Kab. Sukabumi, Kab. Subang, Kab. Indramayu, Kab. Cirebon, Kota Cirebon, Kab. Kuningan, Kab. Majalengka, Kab. Sumedang, Kab. Ciamis, Kota Banjar, Kab Pangandaran, Kab. Tasikmalaya, Kab. Tasikmalaya, Kab. Garut, Kab. Bekasi, Kota Bekasi, Kab. Purwakarta, Kab. Bandung, Kab. Bandung Barat. Kota Cumahi, Kota Bandung dan Kab Karawang pada siang hingga malam/dini hari.

6. Jawa Timur

Waspadai hujan intensitas sedang hingga lebat disertai petir dan angin kencang sesaat pada: Pagi hari di wilayah Lamongan, Nganjuk, Tulungagung, Batu, Kab. Probolinggo, Bondowoso dan Banyuwangi. Siang-Sore hari di wilayah Surabaya, Kota Mojokerto, Kab. Mojokerto, Lamongan, Nganjuk, Magetan, Pacitan, Tulungagung, Kab. Blitar, Kota Blitar, Kab. Kediri, Kab. Malang, Kota Malang, Batu, Kab. Pasuruan, Kab. Probolinggo, Lumajang, Jember, Bondowoso, Situbondo dan Banyuwangi. Malam hari di wilayah Magetan, Kab. Malang, Batu, Bondowoso, Situbondo dan Banyuwangi. Dini hari di wilayah Banyuwangi.

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah