Tokoh Papua pada Kiyai Said Aqil Siradj: Semenjak Diangkat Jadi Komut KAI, Ngomongnya Hanya Radikalisme

- 7 April 2021, 07:10 WIB
Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) KH Said Aqil Siradj yang jadi Komisaris Utama PT KAI.
Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) KH Said Aqil Siradj yang jadi Komisaris Utama PT KAI. /ANTARA FOTO/Reno Esnir./

MANTRA SUKABUMI - Tokoh Papua, Christ Wamea mengomentari pernyataan Kiyai Said Aqil Siradj soal radikalisme.

Christ Wamea mengatakan bahwa semenjak diangkat menjadi Komut KAI, Kiyai Said Aqil Siradj ngomongnya hanya radikalisme.

Hal tersebut dikatakan Christ Wamea pada Kiyai Said Aqil Siradj melalui akun twitter pribadinya.

Baca Juga: Pangdam IX Udayana dan Shopee Indonesia Bantu Tuntaskan Krisis Air Bersih di NTT

Baca Juga: Memanas, Anggota DPR RI Bela Prof Quraish Shihab, Pendukung Ustaz Yahya Waloni: Ente Bukan Penengah

"Semenjak diangkat menjadi Komut KAI pak Said Aqil kok ngomongnya hanya radikalisme," cuit Christ Wamea seperti dikutip mantrasukabumi.com dari akun twitter @PutraWadapi pada Rabu, 7 April 2021.

"Narasi-narasi beliau seakan-akan apa yang dilakukan di islam adalah sumber radikalisme," tulisnya.

Christ Wamea menyebut, seharusnya sebagai tokoh dan ulama, Kiyai Said Aqil Siradj bicaranya harus sejuk.

Baca Juga: Paranormal Mbah Mijan Sampaikan Kabar Duka Atas Meninggalnya Imam Besar Banten: Innalillahi, Husnul khatimah

Halaman:

Editor: Robi Maulana

Sumber: Twitter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x