Biodata dan Profil Rahmat Erwin Abdullah Peraih Medali Olimpiade Tokyo 2020 Lengkap Umur dan Prestasi

- 29 Juli 2021, 06:05 WIB
Lifter Rahmat Erwin Abdullah berhasil menyabet medali perunggu di Olimpiade Tokyo 2020 (Dok. Istimewa/setkab.go.id)
Lifter Rahmat Erwin Abdullah berhasil menyabet medali perunggu di Olimpiade Tokyo 2020 (Dok. Istimewa/setkab.go.id) /

MANTRA SUKABUMI - Nama atlet angkat besi Rahmat Erwin Abdullah menjadi sorotan publik setelah menyumbangkan medali di Olimpiade Tokyo 2020.

Rahmat Erwin Abdullah berhasil menyumbangkan medali ketiga bagi Indonesia di cabang olahraga angkat besi kelas 73 kg putra dengan total angkatan 342 Kg.

Rahmat Erwin Abdullah merupakan anak seorang mantan lifter yang saat ini menjadi pelatih Timnas.

Baca Juga: Susul SBY, Susi Pudjiastuti Ikut Panjatkan Doa Agar Indonesia Segera Keluar Dari Pandemi Covid-19

Baca Juga: Pamer Foto Pakai Dress Loreng, Tante Pemersatu Bangsa Banjir Pujian: Tentara Gini mah Negara Aman

Sementara ibunya juga seorang lifter dan pernah mendapatkan satu perak dan satu emas di SEA Games 1995 Chiangmai, Thailand.

Berikut profil dan biodata Rahmat Erwin Abdullah, dirangkum mantrasukabumi.com dari berbagai sumber.

Nama lengkap: Rahmat Erwin Abdullah

Tempat, tanggal lahir: Makassar, 13 Oktober 2000

Halaman:

Editor: Andriana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x