Profil Biodata Anne Ratna Mustika, Istri Dedi Mulyadi yang Kini Jadi Bupati Purwakarta dan Mantan Mojang

- 9 September 2021, 07:49 WIB
Profil biodata Anne Ratna Mustika, istri Dedi Mulyadi yang kini jabat Bupati Purwakarta. Anne juga mantan mojang Purwakarta
Profil biodata Anne Ratna Mustika, istri Dedi Mulyadi yang kini jabat Bupati Purwakarta. Anne juga mantan mojang Purwakarta /

Berbagai produk tersebut di antaranya, menong, sate maranggi siap saji, keramik khas Plered dan produk ekonomi kerakyatan lainnya.

“Pun Lanceuk (panggilan istri kepada suami dalam bahasa sunda.red) gencar dalam program pariwisata. Saat itu saya berpikir, pasti nih wisatawan ingin ada sentra oleh-oleh khas. Nah, tercetuslah konsep Galeri Menong,” tuturnya.

Baca Juga: Dedi Mulyadi Borong Minuman Anggur yang Sering Diminum Pemuda Dekat Kampungnya, Ini Alasannya

Nama lengkap: Hj. Anne Ratna Mustika SE

Nama panggilan: Ambu Anne

Tempat tanggal lahir: Cianjur, 28 Januari 1982

Jabatan: Bupati Purwakarta

Suami: Dedi Mulyadi

Anak: Maulana Akbar A. H, Yudistira M. Rahmaning H, dan Hyang Sukma Ayu Mulyadi

Prestasi: Mojang Purwakarta tahun 2001

Halaman:

Editor: Andriana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah