Gus Baha: Mbah Moen itu Baik kepada Siapa Saja, Termasuk dengan Orang Fasik

- 13 September 2021, 13:04 WIB
Gus Baha: Mbah Moen itu Baik kepada Siapa Saja, Termasuk dengan Orang Fasik./*
Gus Baha: Mbah Moen itu Baik kepada Siapa Saja, Termasuk dengan Orang Fasik./* /*/Instagram.com @ppalanwar

Kemudian Gus Baha membacakan sebuah hadits Rasulullah SAW:

رئس العقل بعد الايمان بالله التودد الى الناس و اصطناع المعروف الى كل بر وفاجر

Baca Juga: Gus Baha: Hati-hati, Kalimat Tasbih Subhanallah Bisa Sebabkan Masuk Neraka

"Jadi seteleh akal kita mengantar iman kepada Allah, maka akal harus digunakan supaya berperilaku simpatik, dan berbuat baik kepada siapa saja baik kepada orang baik maupun orang fasik",

"Logikanya tadi, misalnya zaid itu orang fasik, ketika bertemu temannya yang fasik ditraktir, dan diberi makan kalau bertemu dengan orang sholeh dia mengejek", ucap Gus Baha.

"Dia gak mungkin tertanam rasa simpatik dengan orang sholeh, karena kenangannya buruk".

"Sementara sama orang fasik dia tertarik, karena kenangannya baik", pungkas Gus Baha.***

Halaman:

Editor: Indira Murti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah