Kumpulan Puisi Hari Santri Nasional 2021 Terbaik, Sambut Momen 22 Oktober Santri Siaga Jiwa Raga

- 20 Oktober 2021, 20:30 WIB
Ilustrasi Kumpulan Puisi Hari Santri Nasional 2021 Terbaik, Sambut Momen 22 Oktober Santri Siaga Jiwa Raga.
Ilustrasi Kumpulan Puisi Hari Santri Nasional 2021 Terbaik, Sambut Momen 22 Oktober Santri Siaga Jiwa Raga. /*/Pixabay/SyauqiFillah

Karya: Mila Kamila

Duduk diam dan ratapi
Tentang hidup dalam dunia santri
Dalam sepi aku mencoba menabahkan hati

Tak ada kata lelah dan letih
Barokah adalah tujuan utama yang dicari
Aku kembali terlelap
Sesekali disela hiruk-pikuk dan deru ajian kitab-kitab

Aku santri yang tak lepas dari kata mengantri
Semua seakan mati
Saat ayah dan ibu tak lagi di sisi
Tapi segulung letih itu harus kuhadapi

Tubuhku membeku
Kakiku kaku
Saat belaian ibu tak dapat kusentuh
Dan sepi merobek kalbu

Aku terdiam dalam bahasa bisuku
Tak kuhafalkan
Mengingat perjuangan yang tak kunjumg padam
Akulah santri
Yang berusaha mengokohkan hati
Demi cita-cita yang tinggi

Baca Juga: Hari Santri Nasional Sambut HSN 2021, 22 Oktober dengan Kumpulan Kata Mutiara Penuh Makna

4. Akulah Santri

Karya NN

Santri...
Hidupmu berselimut sepi
Dirimu terbelenggu dalam di penjara suci
Dan diammu selalu penuh arti
Karena hatimu selalu terpaut dengan Sang Illahi

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah