Review Spesifikasi Xiaomi Redmi 9T, HP Rp 2 Jutaan dengan Ruang Penyimpanan Lega

- 18 Februari 2022, 07:05 WIB
Xiaomi Redmi 9T memiliki spesifikasi gahar hingga dibekali baterai 6000mAh dibanderol dengan harga Rp1 Jutaan
Xiaomi Redmi 9T memiliki spesifikasi gahar hingga dibekali baterai 6000mAh dibanderol dengan harga Rp1 Jutaan /Xiaomi Indonesia/

Untuk spesifikasi lainya Xiaomi Redmi 9T juga dibekalai layar besar berukuran 6.53 inci, serta ponsel ini tahan cipratan air.

Xiaomi Redmi 9T juga dimotori dengan chipset tangguh Qualcomm Snapdragon 662, dengan kerja cepat efisien.

Harga pertama kali rilis Xiaomi Redmi 9T RAM 6GB ROM 128GB dibanderol Rp2.399.000 menjadi Rp2.299.000.

Xiaomi Redmi 9T ini dibekali ukuran layar cukup besar yakni 6.53 inci, ukuran tersebut masih unggul di bandingkan dengan layar Vivo Y21 yang hanya 6.51 inci saja.

Bukan hanya itu Xiaomi Redmi 9T ini unggul dengan resolusi tinggi pada kamera belakang yaitu 48MP, sedangkan Vivo Y21 hanya dibekalai resolusi kamera belakang 13MP.

Inilah sepaifikasi HP Xiaomi Redmi 9T RAM 6GB ROM 128GB, sebagaimana dilansir mantrasukabumi.com dari GSMArena pada Kamis, 10 Februari 2022:

BODY

Dimensi: 162.3 x 77.3 x 9.6 mm

Berat: 198 gram

Build: Glass front (Gorilla Glass 3), plastic frame, plastic back

Halaman:

Editor: Robi Maulana

Sumber: GSMArena.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah