Bagi yang Liburan ke Bandung, Berikut Info Penyekatan Jalan di Lembang Hari Kedua Lebaran Idul Fitri 2022

- 3 Mei 2022, 12:25 WIB
Bagi yang Liburan ke Bandung, Berikut Info Penyekatan Jalan di Lembang Hari Kedua Lebaran Idul Fitri 2022
Bagi yang Liburan ke Bandung, Berikut Info Penyekatan Jalan di Lembang Hari Kedua Lebaran Idul Fitri 2022 /Literasi News/Zaenal Mutaqin

MANTRA SUKABUMI - Hari kedua Idul Fitri 2022 sejumlah jalur destinasi wisata antar kota mulai dipadati kendaraan wisatan.

Bagi yang hendak berwisata ke Lembang Bandung, polisi memberlakukan rekaya lalu lintas dan penyekatan jalan.

Sejumlah daerah di Bandung dijaga Satlantas Polres Cimahi di beberapa titik rawan kemacetan.

Baca Juga: Harga Terbaru OPPO Reno 7 5G Mei 2022 di Indonesia, HP Terbaru dengan Kamera Canggih

Menurut Kepala Satlantas Polres Cimahi Ajun Komisaris Sudirianto dikutip dari Korlantas Polri, peningkatan volume kendaraan via jalur wisata Lembang mencapai 20 persen dibanding libur akhir pekan biasanya.

“Untuk peningkatan sudah sampai 20 persen, kebanyakan kendaraan masih wisatawan sekitar Bandung raya. Besok mungkin wisatawan dari luar daerah berdatangan,” ujarnya.

Selain menerapkan rekayasa lalu lintas, Satlantas Polres Cimahi juga berjaga di titik-titik persimpangan yang menjadi simpul kemacetan.

Mulai dari Simpang Beatrix Simpang Grand Hotel, Simpang Panorama, serta di depan objek wisata Farm House dan The Great Asia Africa.

Terpisah, Kanit Laka Satlantas Polres Cimahi Ipda Bayu Subekti mengatakan, momentum libur Lebaran Idul Fitri 2022 berbarengan dengan musim hujan yang dapat meningkatkan potensi bencana.

Baca Juga: Asyik Foto Selfi di Pantai Karanghawu Cisolok Sukabumi, Wisatawan Asal Bandung Nyaris Tewas

Halaman:

Editor: Ilham Hambali

Sumber: Korlantas Polri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x