Selamat Hari Sumpah Pemuda 28 Oktober 2022, Berikut Rekomendasi Puisi Penuh Makna Bisa Dibagikan via Medsos

- 28 Oktober 2022, 06:55 WIB
Selamat Hari Sumpah Pemuda 28 Oktober 2022, Berikut Rekomendasi Puisi Penuh Makna Bisa Dibagikan via Medsos
Selamat Hari Sumpah Pemuda 28 Oktober 2022, Berikut Rekomendasi Puisi Penuh Makna Bisa Dibagikan via Medsos /Kemenpora.go.id /

Dalam satu ikrar bersama
Tonggak persatuan, sumpah pemuda
Terikat bhinneka tunggal ika
Menjadi rumpun Indonesia

Keramahan membalut menanda laku
Memikat insan saat singgah lepas lelah
Buah bibir dunia sana kisah kan sasmita negeri nyiur
Puspa warna batik lukis kan kemajemukan negeri seribu candi wariskan pada dunia

Baca Juga: Puisi Peringatan Hari Sumpah Pemuda 28 Oktober yang Penuh Haru dan Semangat Membara, Bagikan via Medsos

Indonesia
Di simpang jalan dunia
Di antara gerusan trans peradaban dan budaya
Percampuran etnis pun tiada terelakkan

Negeriku Indonesia
Negeri indah nan rupawan
Negeri kaya raya
Menjadi bincang dunia

Kalam Tuhan
Dunia dicipta beragam suku dan bangsa
'Tuk saling mengenal dan ciptakan peradaban Indonesia

2. Titip Salam Pada Para Penguasa

Hari demi hari telah kita lalui
Tetapi Masi banyak luka
Di dalam hati para generasi

Menangis melihat ketidakadilan
Yang dibuat oleh para penguasa
Sebab, para penguasa
Telah Membuat kesengsaraan
Terhadap rakyatnya sendiri
Dan Mereka tak mempedulikannya

Hey...
Perlu para penguasa ketahui
Kekuasaan tertinggi
Itu berada pada tangan rakyat
Bukan pada pemerintah
Sebab, yang memberikan
Jabatan yang kalian
Miliki itu atas nama rakyat

Halaman:

Editor: Rina Karlina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah