Masih Ada! Simak Syarat Daftar Pelatihan Gratis Disnaker Kabupaten Bandung yang akan Ditempatkan di Jepang

- 27 Januari 2023, 09:07 WIB
Masih Ada! Simak Syarat Daftar Pelatihan Gratis Disnaker Kabupaten Bandung yang akan Ditempatkan di Jepang
Masih Ada! Simak Syarat Daftar Pelatihan Gratis Disnaker Kabupaten Bandung yang akan Ditempatkan di Jepang /Mantra Sukabumi /Tangkapan Layar Instagram @disnaker_kabbandung

MANTRA SUKABUMI - Berikut simak cara dan syarat daftar pelatihan gratis bagi calon pelamar yang akan ditempatkan di Jepang dari Disnaker Kabupaten Bandung.

Diketahui, Dinas Ketenagakerjaan (Disnaker) Kabupaten Bandung bekerjasama dengan LPK swasta tengah menyelenggarakan pelatihan kerja bagi para pelamar kerja yang akan ditempatkan di Jepang.

Adapun pelatihan kerja dari Disnaker Kabupaten Bandung ini diawali dengan Kejuruan menjahit dan Bahasa Jepang.

Baca Juga: BUKAN SURABAYA! Inilah Daftar Kota yang Pernah Menjadi Ibukota Jawa Timur

Oleh karenanya, bagi para calon pelamar jangan lewatkan kesempatan untuk mengisi lowongan kerja di Jepang ini dengan mengikuti pelatihan dari Disnaker Kabupaten Bandung sebelum batas waktu pendaftaran yakni 27 Januari 2023.

Berikut cara dan syarat daftar pelatihan gratis dari Disnaker Kabupaten Bandung yang dikutip mantrasukabumi.com dari akun Instagram @disnakerkabbandung pada Jumat, 27 Januari 2023.

1. Pelatihan Bahasa Jepang

Pelatihan akan berlangsung di LPK Sekai Mustika yang beralamat di Jl. Rancakendal, RT.01/RW.04

Ds. Bojongloa, Kec. Rancaekek, Kabupaten Bandung.

Halaman:

Editor: Ade Saepul Akbar

Sumber: @disnakerkabbandung


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x