Fenomena Gerhana Matahari Cincin pada 20 April 2023 di Indonesia, Segera Lakukan Hal ini

- 16 April 2023, 21:42 WIB
ilustrasi - Gerhana Matahari Hibrid 20 April 2023
ilustrasi - Gerhana Matahari Hibrid 20 April 2023 /Antaranews/

MANTRA SUKABUMI - Kabar terbaru, pada 20 April 2023 mendatang akan terjadi fenomena Gerhana Matahari Cincin atau Gerhana Matahari Hibrid.

Gerhana Matahari Cincin merupakan peristiwa terhalangnya cahaya Matahari oleh Bulan sehingga tidak semuanya sampai ke Bumi.

Fenomena ini dimulai dari Gerhana Matahari Cincin berubah menjadi Gerhana Matahari Total, kemudian kembali menjadi Gerhana Matahari Cincin dalam waktu singkat.

Baca Juga: Doa Hari ke 25 Puasa Ramadhan pada Minggu, 16 April 2023 Lengkap Niat Zakat Fitrah

Fenomena ini sangat langka, maka sebagai umat muslim meski segera lakukan hal-hal berikut ini.

Umat muslim dianjurkan untuk melakukan sholat Kusuf atau sholat Gerhana Matahari sebagai tanda kekuasaaan Allah SWT.

Berikut niat sholat Gerhana Matahari Cincin bisa dilakukan pada 20 April 2023 mendatang 2 rakaat lengkap doa.

1. Niat melakukan sholat Gerhana Matahari
Cincin dengan lafadz niat:

أُصَلِّيْ سُنَّةً لِكُسُوْفِ الشَّمْسِ اِمَامًا / مَأْمُوْمًا لِلّهِ تَعَالَى

2. Setiap rakaat terdiri dari dua kali ruku dan dua kali sujud.

3. Setelah ruku pertama dari setiap rakaat membaca Al-Fatihah dan surat kembali.

Halaman:

Editor: Ajeng R H


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x