Wajib Tahu, 4 Manfaat Mencium Tangan Untuk Perkembangan Anak, Salah Satunya Tumbuhkan Rasa Hormat

- 24 Agustus 2020, 10:20 WIB
Ilustrasu Ciumtangan
Ilustrasu Ciumtangan /,*/SIGIT ANGKI NUGRAHA/KABAR BANTEN


Kegiatan salim adalah kegiatan yang membutuhkan kontak fisik.


Menurut hasil penelitian Bunda Dian Wahyu Sri Lestari, S. TP, penulis buku aktivitas anak dan guru KB Wadas Kelir mengatakan, saat anak salim secara tidak langsung kita sedang sedang mendeteksi keadaan fisik mereka.


Hal ini tentu saja karena saat salim melibatkan antara dua kulit yang akan saling merasakan suhu satu sama lain.


Dengan demikian orang tua atau guru dapat menteksi perubahan suhu yang tidak biasa pada anak-anak.


Saat anak terbiasa salim kita akan hafal dengan suhu mereka. Apabila ada anak yang biasa bersuhu dingin dan tiba-tiba hangat, orangtua atau guru bisa langsung mengambil tindakan.

Baca Juga: 40 Manfaat dan Keajaiban Bersholawat, Salahsatunya Satukali Bersholawat Dihapus Sepuluh Keburukan

Tentu saja perlu konfirmasi terlebih dahulu dengan anak yang bersangkutan, seperti menanyai, ”Sepertinya badanmu agak hangat hari ini, apakah kamu merasa pusing, Nak?” Dengan menanyakan seperti ini anak-anak pun akan merasa lebih diperhatikan.


4. Meningkatkan perkembangan psikososial.


Perkembangan psikososial adalah perkembangan yang berkaitan dengan emosi seseorang dalam berhubungan dengan orang lain.


Kebiasaan salim adalah salah satu kegiatan sederhana yang dapat menunjang sikap psikososial anak ke arah yang lebih baik.

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah