Anda Seorang Pengusaha, Berikut Doa dari Ustadz Abdul Shomad Agar Dagangan Anda Laris

- 23 September 2020, 18:36 WIB
Ilustrasi Pasar Baru Kota Bandung (Foto Septian)
Ilustrasi Pasar Baru Kota Bandung (Foto Septian) /

MANTRA SUKABUMI - Salah satu pintu rezeki yang sudah disiapkan Allah bagi manusia adalah dengan berdagang.

Rasulullah SAW juga saat usia remaja pernah berdagang untuk mendagangkan barang-barang milik Sayyidah Khodijah yang menjadi istri Beliau.

Selain pintu rezeki, berdagang juga merupakan salah satu cara menjalakan perintah Allah untuk berusaha.

Baca Juga: Maaf, Rekening Bank dengan 5 Kriteria Ini, Maka BLT BPJS Ketenagakerjaanya Tidak akan Dicairkan

Baca Juga: Kemnaker Cairkan 8,7 Juta Bantuan BLT BPJS Ketenagakerjaan Rp 600 Ribu, Cek Daftar Penerima

Oleh karena itu, Allah SWT berfirman terkait hal ini dalam surat:

يَٰٓأَيُّهَا ٱلَّذِينَ ءَامَنُوٓا۟ إِذَا نُودِىَ لِلصَّلَوٰةِ مِن يَوْمِ ٱلْجُمُعَةِ فَٱسْعَوْا۟ إِلَىٰ ذِكْرِ ٱللَّهِ وَذَرُوا۟ ٱلْبَيْعَ ۚ ذَٰلِكُمْ خَيْرٌ لَّكُمْ إِن كُنتُمْ تَعْلَمُونَ 

Yā ayyuhallażīna āmanū iżā nụdiya liṣ-ṣalāti miy yaumil-jumu'ati fas'au ilā żikrillāhi wa żarul baī', żālikum khairul lakum ing kuntum ta'lamụn 

Artinya: Hai orang-orang beriman, apabila diseru untuk menunaikan shalat Jum'at, maka bersegeralah kamu kepada mengingat Allah dan tinggalkanlah jual beli. Yang demikian itu lebih baik bagimu jika kamu mengetahui.

Halaman:

Editor: Andriana

Sumber: YouTube Sobat Dosen


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x