Pangdam Jaya Usul Bubarkan FPI, Habib Rizieq: Tidak Apa-apa, Saya Bentuk Lagi Front Persatuan Islam

- 22 November 2020, 20:52 WIB
Pangdam Jaya Mayjen TNI Dudung Abdurachman mengusulkan ormas FPI yang dipimpin Habib Rizieq Shihab dibubarkan. /Kolase Foto dari Dok. Kodam Jaya dan Dok.
Pangdam Jaya Mayjen TNI Dudung Abdurachman mengusulkan ormas FPI yang dipimpin Habib Rizieq Shihab dibubarkan. /Kolase Foto dari Dok. Kodam Jaya dan Dok. / PRMN/

Baca Juga: Pernyataan Jusuf Kalla Tuai Sorotan Politikus, Guntur Romli: Ini Sindiran Keras Buat Anies Baswedan

Habib Rizieq juga menyatakan jika terus dibubarkan lagi nama FPI baru, tidak apa-apa karena yang memimpin masih orang yang sama dan kerjanya masih sama.

"Dibubarkan lagi saya bikin lagi, Front Persuadaraan Islam, singkatnya sama FPI yang mimpin dia-dia juga, dibubarin lagi ga apa-apa, saya ganti lagi Front Penjaga Islam, singkatnya sama, yang mimpin sama, kerjanya sama," tambahnya Habib Rizieq.

Lebih lanjut Habib Rizieq menyebutkan tujuan FPI yang mana ada atau tidak adanya FPI, amar ma'ruf nahi mungkar tetap harus tetap diperjuangkan.

Baca Juga: Anggota DPR Usul Pangdam Jaya Dapat Penghargaan Setelah Turunkan Baliho Habib Rizieq

"Nggak saya nggak pusing, karena FPI hanya organisasi, alat juang bukan tujuan, tujuan kita adalah ridha Allah SWT, ada ga ada FPI amar ma'ruf nahi mungkar wajib kita perjuangkan," terang Habib Rizieq.**

Halaman:

Editor: Robi Maulana

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x