PREDIKSI Persija Jakarta vs Persis Solo BRI Liga 1 Indonesia 2022, Siapa yang Kuat?

19 Januari 2023, 11:52 WIB
PREDIKSI Persija Jakarta vs Persis Solo BRI Liga 1 Indonesia 2022, Siapa yang Kuat? /Instagram @persija/

MANTRA SUKABUMI - Saksikan pertandingan Persija Jakarta vs Persis Solo BRI Liga 1 Indonesia 2022.

Laga antara Persis vs Persija akan dimulai pada pukul 18.30 WIB, live streaming di Vidio.

Untuk diketahui, Persis tidak diuntungkan walau punya status tuan rumah.

Baca Juga: Al Nassr vs PSG Main Kapan? Ini Waktu dan Layanan Streaming

Sebab, Persis harus menjadi 'pengungsi' di Sleman.

Selain itu, laga Persis vs Persija juga tidak bisa dihadiri penonton karena terkendala izin keamanan.

Dirangkum mantrasukabumi.com dari berbagai sumber, berikut prediksi skor dan line up susunan pemain.

Prediksi Skor

Performa Persis masih jauh dari kata konsisten. Namun, ada sisi positif dari Persis yakni pertahanan yang cukup bagus.

Pada lima laga terakhir di BRI Liga 1, mereka dua kali nirbobol dan hanya kebobolan empat gol.

Berbeda dengan Persis, Persija tak pernah nirbobol pada lima laga terakhir.

Namun, dengan kembalinya Hansamu Yama, Thomas Doll perlahan bisa memperbaiki situasi. Persija punya materi pemain yang bagus di lini belakang.

Prediksi Skor: Persis Solo 1-2 Persija Jakarta.

Baca Juga: Babak 16 Besar India Open 2023: Perang Merah Putih Kembali, Bagas-Fikri Hadapi Fajar-Rian

Prediksi Susunan Pemain

Persija Jakarta (3-5-2):

Andritany Ardhiyasa; Hansamu Yama, Ondrej Kudela, Muhammad Ferarri; Rio Fahmi, Syahrian Abimanyu, Resky Fandi, Hanno Behrens, Firza Andika; Riko Simanjuntak, Michael Krmencik.

Pelatih: Thomas Doll

Persis Solo (4-3-3):

M. Riyandi; Gavin Kwan, Fabiano Beltrame, Jaimerson, Abduh Lestaluhu; Sutanto, Kanu Helmiawan, Ryo Matsumura; Alfath Fathier, Fernando Rodriguez, Samsul Arif.

Pelatin: Leonardo Medina.

Itulah prediksi skor Persija Jakarta vs Persis Solo BRI Liga 1 Indonesia 2022.***

Editor: Nahrudin

Tags

Terkini

Terpopuler