Jadwal Bola Liga Inggris Malam Ini Live di Mola TV dan NET TV, Ada Tottenham Hotspur vs Arsenal

- 6 Desember 2020, 14:00 WIB
Tottenham vs Arsenal di Liga Inggris pekan ke-11.*
Tottenham vs Arsenal di Liga Inggris pekan ke-11.* /Premier League

Dengan hasil itu, Manchester United menduduki klasemen keempat dengan 18 poin, sedangkan Ham United menduduki klasemen ketujuh dengan 18 poin.

Baca Juga: Meratap, Mantan Menteri KKP Susi Pudjiastuti Memohon kepada Presiden Jokowi Demi Nasib Orang Lain

Dilansir mantrasukabumi.com dari laman resmi Liga Inggris pada Minggu, 6 Desember 2020, pertandingan baru dimulai kedua tim saling serang.

West Ham cetak gol sejak babak pertama pada menit ke-38 melalui sundulan Tomas Soucek.

Manchester United Pogba mencetak golnya pada menit ke-65 untuk menghapuskan keunggulan yang sempat dimiliki West Ham.

Gol itu belakangan menandai momentum kebangkitan sepenuhnya bagi MU sebab tiga menit kemudian Mason Greenwood membawa Setan Merah berbalik memimpin dengan penyelesaian gemilang selepas menerima umpan silang dari Alex Telles.

MU terus menggempur pertahanan West Ham dan Marcus Rashford sudah berhasil memperdaya kiper Lukasz Fabianski pada menit ke-72, hanya saja bola tembakannya membentur tiang gawang.

Enam menit berselang, Rashford betul-betul menuliskan namanya di papan skor ketika ia berhasil mengejar umpan terobosan Juan Mata sebelum melepaskan tendangan di atas kepala Fabianski demi memperbesar keunggulan MU 3-1 atas West Ham.

Tuan rumah berusaha keras untuk membalas lagi, tetapi tembakan Said Benrahma masih melambung di atas mistar gawang dan eksekusi tendangan bebas Aaron Cresswell ditepis oleh Henderson, demi memastikan kemenangan MU tetap terjaga hingga aba-aba bubaran.

Baca Juga: Meratap, Mantan Menteri KKP Susi Pudjiastuti Memohon kepada Presiden Jokowi Demi Nasib Orang Lain

Halaman:

Editor: Emis Suhendi

Sumber: premierleague.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah