Jadwal Timnas Indonesia vs Vietnam Kualifikasi Piala Dunia 2022 Hari Ini, Link Live Streaming Klik di Sini

- 7 Juni 2021, 07:14 WIB
Aksi pesepak bola Timnas Indonesia Evan Dimas (ketiga kiri) ditunggu saat hadapi Vietnam. Pada Kamis 3 Juni 2021 lalu, ia melakukan selebrasi dengan rekan-rekannya usai membobol gawang Timnas Thailand dalam pertandingan Grup G Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Asia di Dubai, Uni Emirat Arab.
Aksi pesepak bola Timnas Indonesia Evan Dimas (ketiga kiri) ditunggu saat hadapi Vietnam. Pada Kamis 3 Juni 2021 lalu, ia melakukan selebrasi dengan rekan-rekannya usai membobol gawang Timnas Thailand dalam pertandingan Grup G Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Asia di Dubai, Uni Emirat Arab. /HUMAS PSSI

Baca Juga: Terawang Mantra Horoskop Senin 7 Juni 2021 Ramalan Zodiak Libra, Scorpio, dan Sagitarius, Jangan Salah Arah

Adapun pemain yang kemarin bermain dengan tenaga ekstra, tidak akan diporsir lagi dalam menghadapi Vietnam. Karena, semua pemain Timnas Indonesia mempunyai kemampuan yang sama.

Dari informasi yang dihimpun, Vietnam sangat menyoroti permainan apik Evan Dimas sewaktu jadi man of the match lawan Thailand.

Diprediksi gelandang Timnas Indonesia yang energik dengan akselerasi dan akurasi umpan yang baik ini, pastinya bakal dijaga ketat oleh pemain Vietnam.

Maka, Timnas Indonesia harus memikirkan strategi yang berbeda untuk tetap bisa memenangkan pertarungan di lini tengah sebagai penyeimbang serangan maupun pertahanan tim.

Baca Juga: Terawang Mantra Horoskop Senin 7 Juni 2021 Ramalan Zodiak Cancer, Leo dan Virgo, Butuh Energi Segar

Daftar pemain Timnas Indonesia untuk skuad Kualifikasi Piala Dunia 2022:

  1. Nadeo Argawinata, Bali United
  2. M Adi Satryo, PS Sleman
  3. Aqil Savik, Persib
  4. Andy Setyo, Tira Persikabo
  5. Rachmat Irianto, Persebaya
  6. Rizki Ridho, Persebaya
  7. Ryuji Utomo, Penang FC
  8. Nurhidayat Haji, PSM
  9. Arif Satria, Persebaya
  10. Firza Andik, Tira Persikabo
  11. Pratama Arhan, PSIS
  12. Rifad Marasabessy, Borneo FC
  13. Asnawi Mangkualam, Ansan Greeners
  14. Koko Ari, Persebaya
  15. Evan Dimas, Bhayangkara FC
  16. Ady Setiawan, Persebaya
  17. Kadek Agung, Bali United
  18. Syahrian Abimanyu, Newcastle Jets
  19. Genta Alfaredo, Semen Padang
  20. Witan Sulaeman, FC Radnik Surdulica
  21. Adam Alis, Bhayangkara FC
  22. Egy Maulana, Lechia Gdansk
  23. Yakob Sayuri, PSM
  24. Osvaldo Haay, Persija
  25. Kushedya Yudo, Arema FC
  26. M Rafli, Arema FC
  27. Saddam Emiruddin, PS Sleman
  28. Braif Fatari, Persija
  29. Didik Wahyu, TIRA Persikabo
  30. Muhammad Riyandi, Barito Putera

Baca Juga: Terawang Mantra Horoskop Senin 7 Juni 2021 Zodiak Aries, Taurus dan Gemini Dilanda Cobaan

Pertandingan Indonesia vs Vietnam digelar hari ini, Senin 7 Juni 2021, pukul 23.45 WIB. Berikut Link Live Streaming pertandingan di bawah ini:

Link Live Streaming SCTV silahkan Klik di Sini

Halaman:

Editor: Andriana

Sumber: PSSI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x