Squad Rusia di Euro 2021: Data, Fakta, Daftar Pemain dan Jadwal Pertandingan

- 9 Juni 2021, 14:27 WIB
Pelatih Timnas Rusia, Stanislav Cherchesov.
Pelatih Timnas Rusia, Stanislav Cherchesov. /Instagram.com/@stanislav.cherchesov.official

Rusia berada di rangking 38 FIFA. Mereka lolos ke Euro 2021 setelah berada di posisi kedua grup I. Pada Euro 2021, Rusia tergabung di Grup B bersama Denmark, Finlandia dan Belgia.

Pendaftaran pemain untuk Euro 2021 telah ditutup pada 1 Juni lalu. Berikut 26 pemain timnas Rusia yang dipanggil untuk Euro 2021, dikutip oleh mantrasukabumi.com dari laman resmi UEFA.

Penjaga gawang: Yuri Dyupin (Rubin), Matvei Safonov (Krasnodar), Anton Shunin (Dinamo Moskva)

Belakang: Igor Diveev (CSKA Moskva), Georgi Dzhikiya (Spartak Moskva), Mário Fernandes (CSKA Moskva), Vyacheslav Karavaev (Zenit), Fedor Kudryashov (Antalyaspor), Andrei Semenov (Akhmat)

Tengah: Dmitri Barinov (Lokomotiv Moskva), Denis Cheryshev (Valencia), Daniil Fomin (Dinamo Moskva), Aleksandr Golovin (Monaco), Daler Kuzyaev (Zenit), Andrei Mostovoy (Zenit), Maksim Mukhin (CSKA Moskva), Magomed Ozdoev (Zenit), Rifat Zhemaletdinov (Lokomotiv Moskva), Yuri Zhirkov (Zenit), Roman Zobnin (Spartak Moskva)

Depan: Artem Dzyuba (Zenit), Aleksei Ionov (Krasnodar), Denis Makarov (Rubin), Aleksei Miranchuk (Atalanta), Aleksandr Sobolev (Spartak Moskva), Anton Zabolotny (CSKA Moskva)

 Baca Juga: Viral BTS Meal Jadi Berkah Buat Ojol, Army Indonesia Beri Ucapan, Uang hingga Makanan ke Driver Ojol

Pelatih: Stanislav Cherchesov (Rusia)

Jadwal Pertandingan Rusia di Euro 2021.
13 Juni 2021 : Belgia vs Rusia (Krestovsky Stadium/St. Pettersburg/Rusia)
16 Juni 2021 : Finlandia vs Rusia (Krestovsky Stadium/St. Pettersburg/Rusia)
22 Juni 2021 : Rusia vs Denmark (Parken Stadium/Kopenhagen/Denmmark)

Format Euro 2021 berbeda dengan format biasanya, dimana pertandingan akan di gelar di 11 kota dari 11 negara.

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x