Indonesia Pastikan sebagai Peraih Medali Emas Terakhir di Paralimpiade Tokyo 2020 Lewat Ganda Campuran

- 5 September 2021, 14:30 WIB
Indonesia Pastikan Sebagai Peraih Medali Emas Terakhir di Paralimpiade Tokyo 2020 Lewat Ganda Campuran.
Indonesia Pastikan Sebagai Peraih Medali Emas Terakhir di Paralimpiade Tokyo 2020 Lewat Ganda Campuran. /*/Tangkap layar//Instagram.com @bwf.official

Baca Juga: Biodata Leani Ratri Pebulutangkis Indonesia yang Raih 2 Medali Emas dan 1 Perak di Paralimpiade Tokyo 2020

Yang tambah membanggakan lagi, Pebulutangkis Leani Ratri dipastikan meraih 2 medali emas dan 1 perak pada ajang Paralimpiade Tokyo 2021.

Leani Ratri memastikan dua medali emas dari cabang olahraga bulutangkis dengan nomor berbeda yaitu ganda putri dan ganda campuran.

Bersama Khalimatus Sadiyah, Leani Ratri dapatkan medali emas pertamanya di Paralimpiade Tokyo 2020.

Ia dan Khalimatus Sadiyah meraih kemenangan atas lawanya yaitu ganda putri asal China Hefang/Ma Huihui dua gim langsung.

Sehingga Leani Ratri dan Khalimatus Sadiyah memastikan medali emas pertama Indonesia di Paralimpiade Tokyo 2020 itu.

Sementara untuk raihan perak Leani Ratri, yaitu dari bulutangkis nomor tunggal putri SL4, setelah dikalahkan wakil China di Final dengan 3 gim.***

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah