Kelemahan Timnas Indonesia yang jadi Perhatian Jelang Lawan Singapura di Semifinal Piala AFF Suzuki 2020

- 22 Desember 2021, 10:17 WIB
Kelemahan Timnas Indonesia yang jadi Perhatian Jelang Lawan Singapura di Semifinal Piala AFF 2020./*
Kelemahan Timnas Indonesia yang jadi Perhatian Jelang Lawan Singapura di Semifinal Piala AFF 2020./* /Instagram @affsuzukicup

MANTRA SUKABUMI - Laga Timnas Indonesia vs Singapura pada leg pertama semifinal Piala AFF 2020 akan tersaji malam nanti.

Setelah Timnas Indonesia dipastikan lolos sebagai juara grup B Piala AFF 2020, kini Evan Dimas dkk bersiap hadapi tim tuan rumah Singapura.

Singapura yang menjadi Runer-Up grup A akan berhadapan dengan Timnas Indonesia pada Rabu, 22 Desember 2021.

Baca Juga: Shopee Rayakan 12.12 Birthday Sale bersama Seluruh Ekosistem dengan Peningkatan Kunjungan 6 Kali Lipat

Laga yang akan berlangsung pada pukul 19.30 WIB inu tentu akan jadi tontonan yang ditunggu-tunggu oleh suporter kedua negara.

Sementara itu, formasi pemain Timnas sendiri masih jadi perhatiab terutama ketajaman ujung tombak atau striker.

Kekurangan mencolok Timnas ini, terlihat dibeberapa laga penyisihan grup, dimana gol lebih didominasi gelandang ketimbang striker.

Sebagaimana dikutip mantrasukabumi.com dari laman Facebook @Update_Sepakbola_Indonesia_Terbaru, pada Rabu, 22 Desember 2021, kelemahan timnas Indonesia yang harus jadi perhatian saat lawan Singapura.

"Timnas Indonesia masih memiliki kekurangan mencolok di Piala AFF 2020, yaitu striker," ucap akun tersebut.

Halaman:

Editor: Indira Murti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah