8 Lini Serang Skuad Timnas Indonesia Akan Tampil Beda di Piala AFF U 23 2022, Berikut Nama-nama Pemainnya

- 8 Januari 2022, 19:52 WIB
8 Lini Serang Skuad Timnas Indonesia Akan Tampil Beda di Piala AFF U 23 2022, Berikut Nama-nama Pemainnya
8 Lini Serang Skuad Timnas Indonesia Akan Tampil Beda di Piala AFF U 23 2022, Berikut Nama-nama Pemainnya /Tangkapan layar instagram@liputantimnas

MANTRA SUKABUMI - Berikut 8 lini serang skuad timnas Indonesia yang akan tampil beda di Piala AFF U 23 2022, berikut nama-nama pemainnya.

Setelah piala AFF 2020 berakhir beberapa hari yang lalu kini Shin Tae Young kembali disibukkan karena bulan depan dirinya bakal kembali mendampingi Timnas untuk berlaga di Piala AFF U 23.

Simak informasi mengenai lini serang skuad timas Indonesia yang diprediksi akan dipanggil Shin Tae Young.

Baca Juga: Inilah Skor Akhir Persib Bandung vs Persita Tanggerang , Maung Bandung Unggul

Seperti kabar yang beredar pelatih asal Korea Selatan itu tidak akan memanggil pemain yang bermain di luar negeri

Seperti witan, Egi Maulana Vikri hingga Elkan Bagot sehingga membuat publik penasaran Siapakah pemain-pemain yang bakal dibawa Shin Tae Young

Terutama pada posisi Penyerang yang dimana posisi ini menjadi titik lemah Timnas dalam ajang Piala AFF kemarin
Berikut daftar Penyerang yang diprediksi mendapatkan panggilan Shin Tae Young untuk berlaga di Piala AFF U23

Untuk itu inilah deretan pemain yang dimaksud. Dilansir mantrasukabumi.com dari video yang diunggah kanal Youtube Garuda Legend.

- Ronaldo Kwateh

yang pertama ada pemain kelahiran Yogyakarta yaitu Ronaldo Kwateh pemain berdarah campuran ini bisa menjadi opsi Shin Tae Young di Lini Serang Timnas Indonesia

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah