5 Pemain Kelas Eropa Siap Bermain di Timnas Indonesia U-23, Shin Tae-yong Yakin Juara di Piala AFF U 23 2022

- 26 Januari 2022, 08:15 WIB
Timnas Indonesia era emas angkatan Evan Dimas cs yang berjaya dan menjadi juara AFF U-19.
Timnas Indonesia era emas angkatan Evan Dimas cs yang berjaya dan menjadi juara AFF U-19. /Dok PBSI/

MANTRA SUKABUMI - Kini 5 pemain kelas Eropa siap bermain di Timnas Indonesia U-23 dalam pertandingan Piala AFF U 23 2022.

Namun terlebih dahulu, 5 pemain kelas Eropa tersebut harus melewati proses naturalisasi terlebih dahulu.

Dokumen naturaliasi yang tersedia dari 5 pemain kelas Eropa tersebut baru ada dua pemain.

Baca Juga: Biodata Mees Hilgers Lengkap Usia, Tinggi Badan dan Instagram, Pemain Naturalisasi Keturunan Indonesia Belanda

Siapakah 5 pemain kelas Eropa yang siap bermain di Timnas Indoesia U-23 yang buat Shin Tae-yong yakin juara di Piala AFF U 23 2022? simak berikut ini.

Sebagaimana dirangkum mantrasukabumi.com dari berbagai sumber pada Rabu 26 Januari 2022. berikut sekilas tentang Timnas Indonesia U-23.

Setelah pergelaran Piala AFF 2020, kini Timnas Indonesia U 23 dibawah asuahan Shin Tae-yong harus siap mengahadapi kejuaran-kejuan selanjutan.

Salah satu kejuaran yang akan dilakoni Timnas Indonesia U 23 tahun ini yaitu Piala AFF U 23 2022 di Kamboja.

Kejuaran Piala AFF U 23 2022 di Kamboja direncanakan akan bergulir pada 14-26 Februari 2022.

Namun sebelumnya Timnas Indonesia pada 27 Januari 2022 harus melakoni laga FIFA Matchday.

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x