Panggil 4 Nama Baru, Shin Tae Yong Kembali Rubah Daftar Pemain Timnas U-23 Piala AFF U23 2022, ini Terbarunya

- 29 Januari 2022, 18:42 WIB
Panggil 4 Nama Baru, Shin Tae Yong Kembali Rubah Daftar Pemain Timnas U-23 Piala AFF U23 2022, ini Terbarunya
Panggil 4 Nama Baru, Shin Tae Yong Kembali Rubah Daftar Pemain Timnas U-23 Piala AFF U23 2022, ini Terbarunya /*/mantrasukabumi.com/Twitter/@PSSI

Bahkan selama gelaran Piala AFF 2020 kemarin 3 pemain Timnas U-23 tersebut tidak memuaskan.

Maka langkah yang pasti akan dilakukan oleh Shin Tae Yong yakni mencoret 3 pemain Timnas U-23 dan mengganti dengan yang baru.

Adapun calon kandidat pengganti 3 pemain Timnas U-23 sudah disiapkan beberapa nama yang disinyalir cocok dibawa ke Piala AFF U23 2022.

Dimana ada 4 pemain baru yang mana saat ini namanya digadang-gadang cocok untuk jadi daftar pemain Timnas U-23 persiapan Piala AFF U23 2022.

Dikutip mantrasukabumi.com dari kanal Cinta Timnas pada Sabtu, 29 Januari 2022. Berikut ini 4 nama pemain baru yang cocok mengisi skuad Timnas U-23 untuk Piala AFF U23 2022.

Baca Juga: Mees Hilgers Beri Respon Begini Usai Followers Instagram Bertambah, jadi Bela Timnas U-23 Piala AFF U23 2022?

1. Alfriyanto Nico

Pemain muda berusia 19 tahun ini gadang-gadang sangat cocok menjadi daftar nama pemain Timnas U-23.

Dimana Alfriyanto Nico merupakan pemain yang satu angkatan dengan Ronaldo Kwateh saat ikut training Timnas U-19 di Turki.

Alfriyanto Nico saat itu menjadi bagian dari skuad Timnas U-19 yang menjalani latihan di Turki.

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah