Covid-19 Serang Dunia Sepak Bola, Timnas U-23 dan Persib Bandung Kena Dampaknya, Ini Daftar Nama yang Positif

- 3 Februari 2022, 20:20 WIB
Covid-19 serang dunia sepak bola, Timnas U-23 dan Persib Bandung kena dampaknya, ini daftar nama yang positif
Covid-19 serang dunia sepak bola, Timnas U-23 dan Persib Bandung kena dampaknya, ini daftar nama yang positif /Dok. PSSI

MANTRA SUKABUMI - Dampak virus Covid-19 kini dirasakan oleh pemain Timnas U-23 dan Persib Bandung.

Pasalnya ada beberapa pemain dari Timnas U-23 dan Persib Bandung yang positif terpapar virus Covid-19.

Hal ini tentu membuat pelatih Timnas U-23 dan Persib Bandung bingung hingga harus menunda pertandingan.

Baca Juga: Bermain Apik saat Lawan Timor Leste di Laga FIFA Matchday, Ricky Kambuaya Tak Masuk Daftar Pemain Timnas U-23

Penasaran siapa saja pemain Timnas U-23 dan Persib Bandung yang positif Covid-19?

Dikutip mantrasukabumi.com dari laman resmi Persib.co.id dan PSSI pada Kamis, 3 Januari 2022, berikut informasi pemain Timnas U-23 dan Persib Bandung yang positif Covid-19.

Sebelumnya, dikabarkan bahwa jelang laga Piala AFF U23 2022, Shin Tae Yong pelatih Timnas U-23 panggil 3 pemain baru dari Persib Bandung.

Meski dikabarkan beberapa pemain Persib Bandung  positif Covid-19, Shin Tae Yong tetap memanggil 3 pemain Persib Bandung untuk melakukan latihan jelang Piala AFF U23 2022.

Pemain muda Persib Bandung tersebut dipanggil Shin Tae Yong untuk memperkuat Timnas U-23 di Piala AFF U23 2022.

3 pemain muda Persib Bandung yang dipanggil Shin Tae Yong tersebut yaitu Kakang Rudianto, Bayu Mohamad Fiqri dan Beckham Putra Nugraha.

Halaman:

Editor: Andriansyah

Sumber: PSSI Persib.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x