Wah, 10 Pemain Persija Tak Bisa Tampil, akankah Laga Kontra Arema FC Diundur?

- 5 Februari 2022, 07:20 WIB
Wah, 10 Pemain Persija Tak Bisa Tampil, akankah Laga Kontra Arema FC Diundur?
Wah, 10 Pemain Persija Tak Bisa Tampil, akankah Laga Kontra Arema FC Diundur? /Tangkap layar/Instagram @persija

Bambang Pamungkas mengatakan bahwa pihaknya telah sebisa mungkin melakukan proteksi pencegahan dari Covid-19.

Namun, katanya penyebaran di dalam tim tetap sulit untuk dihindari, sehingga terjadilah kasus Covid-19 seperti saat ini.

“Semenjak pertama kali terjadi kasus di dalam tim, kami sudah melakukan proteksi dengan melarang anggota tim untuk berkegiatan di luar kegiatan tim. Namun penyebaran di dalam tim tetap sulit untuk dihindari," kata Bambang Pamungkas seperti dikutip mantrasukabumi.com dari laman persija.id pada Sabtu, 5 Februari 2022.

"Jadi penambahan ini adalah rangkaian dari kasus pertama yang lalu. Karena masa inkubasi virus pada setiap orang berbeda-beda," tambahnya.

"Semoga mereka yang terpapar dapat segera pulih dan segera bergabung bersama tim,” pungkas Bambang Pamungkas.***

Halaman:

Editor: Nahrudin

Sumber: Persija.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah