Hasil Semifinal Uber Cup 2022 Jumat 13 Mei, Inilah 2 Negara yang Berhasil Lolos ke Final Besok

- 13 Mei 2022, 16:20 WIB
Hasil Semifinal Uber Cup 2022 Jumat 13 Mei, Inilah 2 Negara yang Berhasil Lolos ke Final Besok
Hasil Semifinal Uber Cup 2022 Jumat 13 Mei, Inilah 2 Negara yang Berhasil Lolos ke Final Besok /Tangkapan layar RCTI Plus

MANTRA SUKABUMI - Inilah hasil lengkap semifinal piala Uber Cup 2022 Jumat 13 Mei, dimana 2 negara ini lolos ke partai puncak besok.

Korea Selatan dan China berhasil melaju ke final piala Uber Cup 2022 besok setelah mengalahkan lawan masing-masing.

Dimana Korea Selatan vs Jepang dan China vs Thailand pada semifinal piala Uber Cup 2022 yang berlangsung hari ini.

Baca Juga: LINK Streaming Semifinal Thomas Cup 2022 Hari Ini, Cek LIVE SCORE Indonesia vs Jepang Jumat 13 Mei 2022

Adapun berikut ini rekap hasil pertandingan semifinal Uber Cup 2022 hari ini kami telah merangkumnya.

Korea Selatan berhasil mengalahkan Jepang dengan skor akhir 3-0 pada semifinal piala Uber Cup 2022 hari ini.

Pertandingan yang berlangsung hari ini di Impact Arena 2, Bangkok Thailand mulai pukul 12:00 WIB. 

Korea Selatan berhasil unggul terlebih dahulu melalui tunggal putri An Se Young yang mengalahkan unggulan 1 dunia Akane Yamaguchi 15-21, 21-18 dan 21-18.

Kemenangan Korea Selatan tak berhenti sampai disana, ganda putri pasangan LEE So Hee/SHIN Seung Chan kembali meraih poin setelah mengalahkan pasangan Jepang Nami Matsuyama/Chiharu SHIDA 21-16, 21-17

Halaman:

Editor: Encep Faiz

Sumber: BWF


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x