Taklukan Pasangan Korea, Apriani Rahayu dan Siti Fadia Melangkah ke Semi Final Indonesia Masters 2022

- 10 Juni 2022, 17:10 WIB
Taklukan Pasangan Korea, Apriani Rahayu dan Siti Fadia Melangkah ke Semi Final Indonesia Masters 2022
Taklukan Pasangan Korea, Apriani Rahayu dan Siti Fadia Melangkah ke Semi Final Indonesia Masters 2022 /Tangkapan layar /Instagram @badminton.ina

MANTRA SUKABUMI - Apriani Rahayu/Siti Fadia telah menyelesaikan permainannya melawan pasangan Korea Lee So Hee/Shin Seung Chan di Indonesia Masters 2022.

Sebelum melangkah ke semi final Apriani Rahayu/Siti Fadia telah berjuang dibabak 32 besar dan 16 besar serta di perempat final Indonesia Masters 2022.

Di babak 32 besar Indonesia Masters 2022 Apriani Rahayu/Siti Fadia sukses singkirkan perwakilan Belanda Debora Jille/Cheryl Seinen.

Baca Juga: Live Score Indonesia Masters 2022 Babak Perempat Final, Nonton Streaming Turnamen Badminton di TV Online

Sedangkan di babak 16 besar Apriani Rahayu/Siti Fadila berhasil kalahkan pasangan ganda putri Malaysia Vivian Hoo/Lim Chiew Sien.

Selanjutnya di perempat final Apriani Rahayu/Siti Fadia berhasil benamkan perlawanan ketat pasangan ganda putri wakil Korea Lee So Hee/Shin Seung Chan di Indonesia Masters 2022.

Pertandingan perempat final Indonesia Masters 2022 tersebut telah selesai di gelar di Istora Senayan, Jakarta pada Jumat, 10 Juni 2022.

Di kuartal gim set pertama Apriani Rahayu/Siti Fadia berusaha melakukan perlawanan pasangan ganda putri korea.

Namun apadaya keberuntungan di awal gim set pertama justru memihak Lee So Hee/Shin Seung Chan.

Halaman:

Editor: Nahrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x