Jadwal dan Klasemen Piala Presiden 2022, 4 Tim Sudah Dipastikan Lolos Termasuk Persib Bandung dan Bhayangkara

- 22 Juni 2022, 20:00 WIB
Jadwal Piala Presiden 2022 Hari Ini Rabu 22 Juni, Ada Borneo FC vs Barito Putera dan Persija vs RANS Nusantara FC
Jadwal Piala Presiden 2022 Hari Ini Rabu 22 Juni, Ada Borneo FC vs Barito Putera dan Persija vs RANS Nusantara FC /Instagram.com/@nexparabola_tv/

Klasemen Piala Presiden 2022

Saat ini persaingan di Grup C dan D yang masing-masing berisi empat peserta sudah usai. Perebutan tiket perempat final masih berlangsung di Grup A dan Grup B.

Berikut klasemen sementara Grup A dan B "

Grup A.

-PSIS Semarang pemuncak klasemen dengan poin 7 dari 3 pertandingan

-PSS Sleman runner up dengan poin 4 dari 2 pertandingan

- Persita di posisi 3 klasemen dengan poin 3, dari 3 pertandingan

- Dewa United berada di posisi ke 4 dengan poin 1, dari 2 pertandingan

-Persis Solo posisi ke 5 dengan poin 1 dari 2 pertandingan.

Baca Juga: Hasil Akhir Barito Putera vs Borneo FC Hari ini di Piala Presiden 2022, Berikut Klasemen Grup B

Halaman:

Editor: Robi Maulana

Sumber: pialapresiden.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah