Tiongkok Mundur, Indonesia Siap Jadi Tuan Rumah Piala Asia 2023, PSSI: Persyaratan akan Kita Kirim Secepatnya

- 29 Juni 2022, 14:00 WIB
Ketua PSSI Iriawan siap memenuhi persyaratan untuk menjadi tuan rumah di ajang Piala Asia 2023 usai Tiongkok resmi nyatakan mundur
Ketua PSSI Iriawan siap memenuhi persyaratan untuk menjadi tuan rumah di ajang Piala Asia 2023 usai Tiongkok resmi nyatakan mundur /PSSI

Menpora menyebut PSSI sudah menyampaikan permohonan dan Pemerintah telah mendukung langkah tersebut.

Baca Juga: Pernah Bertemu di Semifinal Piala Menpora, Akankah Kemenangan Persib Terulang Lawan PSS?

"Ada permohonan dari PSSI untuk jadi tuan rumah Piala Asia. Pemerintah sudah setuju dan mempersilakan jadi tuan rumah. "Hasilnya seperti apa [dilihat nanti], karena Korea [Selatan], Jepang, dan Australia juga mengajukan. Kita mendukung PSSI jika mau jadi tuan rumah," kata Menpora, sore ini.

Menpora menyatakan bahwa Presiden Joko Widodo juga sudah mengetahui rencana Indonesia untuk jadi tuan rumah.

"Saya langsung laporkan Presiden untuk meminta arahan. Kata beliau menyampaikan, silahkan kita mengajukan diri," terangnya.***

Halaman:

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah